Wednesday, January 12, 2011

Menjaga Tubuh

Memiliki berat badan yang ideal adalah impian bagi setiap manusia apalagi bagi wanita, jika berat badan mereka naik maka mereka akan pusing dan seperti kebakaran jenggot. Sebenarnya bagaimana sih cara membuat berat badan tetap stabil, ideal dan sehat ? ada caranya, berikut caranya :

Menjaga pola makan adalah salah satu cara untuk menjaga berat badan Anda tetap ideal dan sehat, makanan yang harus di pilih adalah makanan yang sehat, bergizi dan memiliki vitamin yang cukup untuk kepentingan tubuh.

Pola hidup sehat seperti melakukan olahraga yang cukup untuk saat pagi hari atau malam hari. Minimal satu jam satu hari sehingga pembakaran pada tubuh Anda dapat berjalan dengan baik dan sehat.

Pola istirahat yang cukup merupakan cara yang cukup manjur untuk menjaga kondisi berat badan jika Anda sering bergadang maka Anda akan makan di malam hari dan berat badan Anda akan naik.

Jangan makan di malam hari karena akan menambah berat badan Anda.

Jangan mengkonsumsi rokok, alkohol dan kafein karena minuman tersebut akan membuat berat badan berlebihan.

Jangan makan – makanan yang berlemak dan tidak sehat seperti junk food, fast food dan makanan bersantan. erick

No comments:

Post a Comment